Jewel Art Store

Tuesday, September 22, 2020

Contoh Soal Smart GMA Numerical


Hi teman-teman, sesuai permintaan kali ini aku mau kasih contoh soal smart GMA Numerical yang biasa dites saat mau tes bank, pertamina, dan lain-lain. Langsung aja kita bahas apa itu test GMA dan bagaimana contoh soalnya.

Apa itu test GMA?

GMA itu adalah singkatan dari General Mental Ability yang mana tes terkait GMA ini akan menguji kemampuan mental kita untuk memahami informasi dari tulisan, angka, dan membuat koneksi antar konsep.

Secara umum soal tes smart GMA itu terdiri dari:
1. Smart GMA Verbal
2. Smart GMA Numerical
3. Smart GMA Abstract (atau Smart ability to learn)

Contoh Soal Smart GMA Numerical
Contoh Soal Smart GMA Numerical

Jewel Art Store
Jewel Art Store

Contoh Soal Smart GMA Numerical

Pada soal smart GMA Numerical BCA, kita dituntut untuk mengerti dan memproses angka dan data yang dipresentasikan pada tabel maupun grafik. Pada test ini, umumnya ada beberapa jenis soal yang diberikan seperti mengerjakan soal berdasarkan tabel, grafik, mencari persentase, mencari rata-rata, dan rasio.

Contoh soal:
1. Identifikasi angka yang tidak ada pada deretan angka berikut 5, 12, 19, 26
a. 31
b. 33
c. 35
d. 34
e. 37

2. Tom, Dick, dan Harry memiliki bagian dengan rasio 3:5:7 di perusahaan mereka. Jika total uang mereka adalah $10,500. Berapa total uang yang perlu diberikan Harry kepada Tom agar ketiga bagian mereka menjadi seimbang?
a. $1,800
b. $700
c. $1,400
d. $1,200
e. 1,000

3. Dalam Tahun 3, dibanding Italia berapa lebihnya yang dibelanjakan Jerman untuk impor komputer?

a. 650 juta
b. 700 juta
c. 750 juta
d. 800 juta
e. 850 juta

4. (masih gambar di atas) Bila jumlah pengeluaran impor komputer ke Inggris dalam Tahun 5 lebih rendah 20% dibanding Tahun 4, berapa yang dikeluarkan dalam Tahun 5?
a. 1.080 juta
b. 1.120 juta
c. 1.160 juta
d. 1.220 juta
e. 1.300 juta

5. Berdasarkan tabel di atas, Surat kabar mana yang dibaca lebih banyak wanita dibanding pria dalam Tahun 3?
a. The Tribune
b. The Herald
c. Daily News
d. Daily Echo
e. The Daily Chronicle

6. Berapa jumlah gabungan pembaca untuk the Daily Chronicle, Daily Echo dan The Tribune dalam Tahun 1?
a. 10,6
b. 8,4
c. 9,5
d. 12,2
e. 7,8

Berikut beberapa contoh soal smart GMA numerical yang aku temukan di internet (dalam bahasa inggris) link.

Contoh Soal Smart GMA Verbal
Contoh Soal Smart GMA Numerical
Contoh Soal Smart Ability to Learn

Jewel Art Store
Jewel Art Store

Penutup

Semoga informasi di atas membantu ya. Berikut kalau mau baca tentang pengalaman aku tes di Bank BCA dan perusahaan lainnya tinggal klik link di bawah.
Kalau mau tau contoh soal psikotes BCA dan verifikasi tes SHL Bank BCA bisa baca blog post aku di seri Tes BCA yang lain:

  1. Contoh Soal Tes SHL Bank BCA | Soal Tes Bank BCA | Seri tes BCA 1
  2. Contoh Soal Psikotes Bank BCA | Soal Tes Bank BCA | Seri tes BCA 2
  3. Verifikasi Tes SHL Bank BCA | Soal Tes Bank BCA | Seri Tes BCA 3

Aku ada beberapa pengalaman lain di perusahaan lain, kalian bisa baca blog lain di link berikut ya:

Pengalaman Seleksi HSBC
Proses Rekrutmen EY
Proses Rekrutmen Abeam Consulting
Daftar dan Seleksi KPMG

Selamat membaca dan good luck,
William Chandra


3 comments:

  1. […] untuk menentukan persamaan kata, lawan kata, analogi, dan lain-lain.Contoh Soal Smart GMA VerbalContoh Soal Smart GMA NumericalContoh Soal Smart Ability to […]

    ReplyDelete
  2. […] soal-soal tes yang umum digunakan perusahaan dalam proses rekrutmen.Contoh Soal Smart GMA VerbalContoh Soal Smart GMA NumericalContoh Soal Smart Ability to […]

    ReplyDelete
  3. […] temukan di internet beserta penjelasannya (dalam bahasa inggris) link.Contoh Soal Smart GMA VerbalContoh Soal Smart GMA NumericalContoh Soal Smart Ability to […]

    ReplyDelete